Cari Blog Ini

Rabu, 31 Agustus 2011

Unfriend Finder









Didalam pertemanan di facebook kita dapat menambah teman yang kita kenal maupun orang-orang yang belum kita kenal untuk ditambahkan sebagai teman dan masuk dalam daftar teman. Jika kita hanya memiliki sedikit teman dalam daftar mungkin tidak terlalu bingung mencari jika ada teman yang mengeluarkan kita dari daftarnya, singkatnya putus hubungan di facebook (yang kadang-kadang sampai ke dunia nyata). Namun bagaimana jika kita memiliki ratusan atau ribuan teman, dan tiba-tiba jumlahnya berkurang dua atau tiga sekaligus, bagaimana kita tahu siapa yang telah menghapus kita dari daftarnya. Mungkin ini bisa jadi solusi, dengan menggunakan script unfriend finder. Kita bisa tahu/melacak siapa yang telah menghapus kita dari daftarnya. Untuk menginstall di firefox (pake opera, safari dan google chrome juga diklaim bisa, karena sekarang pake firefox jadi yah pake firefox) dibutuhkan greasemonkey. tahapnya:

Read more at: http://duniapiyen.blogspot.com/2010/11/unfriend-finder.html
Copyright duniapiyen.blogspot.com Under Common Share Alike Atribution
Didalam pertemanan di facebook kita dapat menambah teman yang kita kenal maupun orang-orang yang belum kita kenal untuk ditambahkan sebagai teman dan masuk dalam daftar teman. Jika kita hanya memiliki sedikit teman dalam daftar mungkin tidak terlalu bingung mencari jika ada teman yang mengeluarkan kita dari daftarnya, singkatnya putus hubungan di facebook (yang kadang-kadang sampai ke dunia nyata).

Namun bagaimana jika kita memiliki ratusan atau ribuan teman, dan tiba-tiba jumlahnya berkurang dua atau tiga sekaligus, bagaimana kita tahu siapa yang telah menghapus kita dari daftarnya. Mungkin ini bisa jadi solusi, dengan menggunakan script unfriend finder. Kita bisa tahu/melacak siapa yang telah menghapus kita dari daftarnya. Untuk menginstall di firefox (pake opera, safari dan google chrome juga diklaim bisa, karena sekarang pake firefox jadi yah pake firefox) dibutuhkan greasemonkey. tahapnya:


Greasemonkey:
Kunjungi home page addon Firefox sini
Anda harus menambahkan Greasemonkey untuk Firefox untuk menggunakan Unfriend Finder.

Greasemonkey instalasi

Anda punya jendela ini setelah mengklik "Add to Firefox"

Validasi dengan mengklik "Install sekarang", dan restart Firefox.

Greasemonkey terinstal, dan anda akan melihat kepala monyet tersenyum coklat di sudut kanan atas Firefox, di sebelah search bar.







Langkah selanjutnya, tutup semua tab Facebook Anda,.. kemudian instal Unfriend Finder dengan mengklik pada logo:


Jika Greasemonkey terpasang dengan benar, jendela ini akan muncul:







Klik Install,...

Pesan Penting:
Facebook akan semakin mengubah sisi kiri dari UI mereka.
Jika filter di sisi kiri telah menghilang, silahkan update ke V30 !
Terima kasih.